Bekerjasama dengan Yayasan Omah Munir dan Fakultas Hukum, Universitas Brawijaya. menyulap Lantai 1 Gedung B Fakultas Hukum menjadi sudut museum yang menceritakan kisah hidup perjalanan Munir sebagai tokoh pejuang HAM Indonesia. Museum HAM Munir ini merupakan relokasi dari lokasi sebelumnya di Batu, Malang.